Rasulullah Saw bersabda: “Orang membaca al-Qur’an dan dia mahir membacanya akan bersama malaikat mulia-mulia dan baik-baik. Orang yang membaca al-Qur’an dengan bertatih-tatih bahkan ia merasakan kesulitan dalam membacanya, maka ia mendapatkan pahala dua kali lipat” (HR. Muttafaqun ‘Alaih). Yusuf dan Putra, 2014. Untaian Permata Dalil-dalil Amaliyah Ahlussunaah Wal Jama’ah. Cetakan Kedua. Yogyakarta: Naila Pusata, hal. 3).

Keutamaan Membaca Al-Qur’an


